• Content Placement
  • Kirim Artikel
Salfok
  • Fokus
  • Misteri
  • Unfaedah
  • Jalan
  • Maljum
No Result
View All Result
Salfok
No Result
View All Result
Home Fokus

5 Tips Ampuh Solo Trip Ke Bali Supaya Tidak Menyesal

admin by admin
April 27, 2023
in Fokus
A A
5 Tips Ampuh Solo Trip Ke Bali Supaya Tidak Menyesal
0
SHARES
3
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Solo trip ke bali, kalau bukan sekarang, kapan lagi.

Bali merupakan salah satu destinasi favorit buat solo trip. Surganya dunia, berbagai hal seru dapat kita temukan di Bali. Mulai dari pantai sampai puncak gunung, semuanya bakal bikin kamu betah mengisi waktu liburan. Melakukan solo trip ke Bali sebenarnya tidak terlalu sulit, Bali termasuk tempat favorit, berbagai kebutuhan hidup tak sulit untuk mencarinya di Bali.

Yang perlu dipikirkan untuk solo trip adalah persiapan. Dan disini Cerpin.com hanya ingin membagi pengalaman pribadi melakukan solo trip ke Bali, dengan tips ampuh ini mudah-mudahan dapat membuat liburan kamu gak membosankan.

1. Buat itinerary/rencana perjalanan

Setiap perjalanan yang memuaskan selalu dibarengi dengan persiapan. Persiapan yang paling penting sebelum melakukan trip adalah membuat itinerary. Do some research tentang tempat-tempat yang ingin kamu tuju. Ada banyak jurnal perjalanan dan review-review tempat wisata di Bali yang dapat kamu temukan di internet, selain itu Google Map sendiri juga sangat membantu dalam mencari lokasi tujuan-tujuanmu. Mempersiapkan rencana perjalanan itu sangat penting, jangan sampai kamu jadi orang yang sudah tiba di Bali dan masih bingung mau kemana.

solo trip ke bali akan lebih seru dengan adanya sebuah rencana

Tanpa adanya itinerary, liburan kamu akan terasa hambar. Buatlah list pendek tentang daftar tujuan-tujuan tempat di Bali, dimana lokasinya, dan bagaimana cara menempuhnya. Dijamin liburan bakal worth it dengan uang yang kamu habiskan.

Jangan sampai setelah liburan instagram kamu hanya penuh dengan foto-foto selfie, tempat-tempat kongkow dan pantai, mainstream banget. Tapi untuk tempat-tempat wisata yang dituju selebihnya juga optional, gak ada salahnya juga.

2. Pesan tiket pesawat dan booking hotel

Tips ini sebenarnya optional, tapi menjadi trik jitu untuk mendapatkan tiket pesawat dan bahkan kamar hotel di harga yang relatif murah. Setiap melakukan perjalanan, biasakan untuk memesan tiket pesawat maupun book kamar hotel seminggu sebelumnya, apalagi ketika kamu merencakan pergi saat musim liburan.

Hal ini dikarenakan harga tiket yang dipatok oleh maskapai dan booking agent cenderung akan berubah apabila kamu memesan tiketnya mendadak.

3. Memilih homestay yang strategis dan fleksibel

Memilih tempat tinggal sebelum melakukan perjalanan adalah hal wajib. Yang perlu diperhatikan disini adalah kamu harus mencari homestay yang paling dekat dengan daerah yang dituju. Selain mencari harga yang murah dan terjangkau, mencari hotel/rumah kos harus dekat dengan spot-spot yang ingin kamu datangi akan lebih menguntungkan.

Baca juga :

20 Atraksi Wisata Turis Paling Berbahaya Di Dunia

20 Atraksi Wisata Turis Paling Berbahaya Di Dunia

April 29, 2023
3
10 Fakta Gila Tentang Gunung Everest Yang Jarang Diketahui

10 Fakta Gila Tentang Gunung Everest Yang Jarang Diketahui

April 17, 2023
9

10 Fakta Aneh Tentang Padang Pasir Yang Mesti Lo Tau

April 16, 2023
20

Saat memilih homestay pas solo trip ke bali, pastikan dengan beberapa pertimbangan

Jangan sampai kamu memilih homestay yang jauh dari tempat yang sudah kamu buat itinerary. Meskipun mencari harga yang terjangkau juga menjadi pertimbangan, tapi kalau tempatnya jauh, kamu yang akan rugi sendiri.

4. Bingung mau kemana pas di Bali? mending sewa motor atau mobil yang harganya terjangkau

Yang namanya solo trip pasti kamu bakal datengin tempat-tempat yang udah dipersiapin sebelumnya. Harusnya kamu punya kelebihan untuk mengatur waktu yang lebih fleksibel. Memilih untuk menyewa kendaraan sebenarnya akan jadi lebih hemat dan waktu pun semakin fleksibel untuk kemanapun.

Solo trip ke Bali bisa menjadi momen yang menyenangkan karena di Bali banyak menyediakan penyewaan motor dan mobil agar kamu dapat pergi sesuka hati. Kalian bisa menanyakan info penyewaan ini ke orang terdekat di sana, biasanya yang menginap di hotel bisa dengan mudah mendapatkan informasi ini atau kalian bisa cari di internet tentang rental motor atau mobil. Sewa motor di Bali juga relatif murah, hanya 50 ribu untuk satu hari. Tips untuk menyewa motor dan mobil kalau bisa dipesan seminggu sebelum kamu berangkat.

5. Tips packing ke Bali

Tips yang satu ini juga optional. Orang cenderung lebih prepare dengan barang bawaan dibanding dengan rencana perjalanan. Buat solo traveler, salah satu hal yang menghambat untuk bepergian secara fleksibel adalah barang bawaan.

Namun mungkin tiap orang punya kebiasaannya masing-masing. Disini gue cuma ingin memetik pelajaran dari pengalaman sebelumnya, ternyata bawa barang terlalu banyak apalagi baju yang berlebih adalah kurang efektif. Selain itu yang lebih penting lagi, barang bawaan yang tidak terlalu berat tidak perlu dimasukan ke bagasi pesawat, tapi cukup bawa ke dalam kabin. Karena apabila masuk ke bagasi, menunggu pengambilan barang itu juga cukup melelahkan dan membuang-bung waktu.

Nah, itulah guys beberapa tips buat solo trip ke Bali supaya liburan kalian makin seru. Solo trip haruslah terencana dan matang, karena di tempat liburan hanya diri kalian yang bisa diandalkan.

Thanks for reading dan Jangan lupa di-share artikelnya.

Tags: balitempat
Previous Post

27 Lokasi Sempurna Untuk Melihat Langit Penuh Bintang

Next Post

10 Pertunjukan Aneh Yang Mencengangkan Di Masa Lalu

admin

admin

Related Posts

Kevin Mitnick: Hacker Legendaris itu Meninggal Di Usia 59

Kevin Mitnick: Hacker Legendaris itu Meninggal Di Usia 59

by admin
July 20, 2023
5

Tanggal 16 Juli 2023 akan selalu dikenang sebagai hari berduka bagi komunitas teknologi, karena kehilangan salah satu hacker legendaris abad ini, Kevin...

Foto-foto Indah Pemandangan Alam Dari Negara Konflik

Foto-foto Indah Pemandangan Alam Dari Negara Konflik

by admin
May 17, 2023
2

Dibalik ganasnya negara konflik, tersimpan potensi alam yang menakjubkan Berita tentang negara konflik di seluruh dunia sering menggambarkan suasana perang dengan tanah...

9 Makhluk Laut Paling Aneh Yang Mirip Alien

9 Makhluk Laut Paling Aneh Yang Mirip Alien

by admin
April 28, 2023
8

Kamu tidak akan menemukan yang seperti ini di tepian pantai apalagi di toko ikan. Makhluk-makhluk laut yang aneh, disaat kamu melihatnya, mungkin...

10 Musisi Pintar Dunia Yang Punya Gelar Akademik Tinggi

10 Musisi Pintar Dunia Yang Punya Gelar Akademik Tinggi

by admin
April 18, 2023
6

Musisi pintar yang tak ada duanya Seperti lagunya Pink Floyd yang berjudul "we don't need no education" (kita tak butuh pendidikan). Lagu...

10 Fakta Gila Tentang Gunung Everest Yang Jarang Diketahui

10 Fakta Gila Tentang Gunung Everest Yang Jarang Diketahui

by admin
April 17, 2023
9

Fakta gunung everest yang jarang diketahui Pada tahun 1953, Tenzing Norgay dan Edmund Hillary berhasil menaklukan puncak Gunung Everest yang memiliki ketinggian...

10 Fakta Aneh Tentang Padang Pasir Yang Mesti Lo Tau

10 Fakta Aneh Tentang Padang Pasir Yang Mesti Lo Tau

by admin
April 16, 2023
20

Padang pasir atau gurun pasir adalah salah satu tempat yang unik di bumi ini. Tapi kebanyakan orang tidak begitu peduli bahkan sama...

Next Post
10 Pertunjukan Aneh Yang Mencengangkan Di Masa Lalu

10 Pertunjukan Aneh Yang Mencengangkan Di Masa Lalu

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Trending

    Maljum

    • All
    • Maljum

    Tangan hitam di kamar mandi

    by admin
    May 25, 2023
    6

    Langsung aja ceritanya nih gan Dulu kami tinggal di kota semarang. rumah kami rumah kontrakan karena waktu itu ayah baru...

    Read more

    Ketemu kakak kelas hantu

    by admin
    May 18, 2023
    2

    Ini cerita beberapa tahun yang lalu dirumah saya yang lama. Suatu malam adik saya yang kecil mau tidur bareng saya...

    Read more

    Wajah menyeramkan melayang tanpa badan

    by admin
    May 11, 2023
    3

    Waktu itu aku dan keluargaku pernah pindah ke sebuah apartemen tua (sebenarnya ini lebih ke rumah tua besar yang dijadiin...

    Read more

    DMCA.com Protection Status

    © 2023 SALFOK.ID - All Rights Reserved.

    No Result
    View All Result
    • Fokus
    • Misteri
    • Unfaedah
    • Jalan
    • Maljum

    © 2023 SALFOK.ID - All Rights Reserved.

    Welcome Back!

    Login to your account below

    Forgotten Password?

    Retrieve your password

    Please enter your username or email address to reset your password.

    Log In
    error: Content is protected !!